Mahasiswa Unsurya Kembali Sabet Juara 1 di Turnamen Panglima TNI

   Unsurya Jkt (WR3 – 18/11/2024). Mahasiswa Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya) kembali mencetak prestasi gemilang. Ivan Wahyudi dari Program Studi Teknik Penerbangan berhasil meraih juara 1 dalam kategori Pylon Electric pada Turnamen Panglima TNI 2024 yang digelar di Lanud Adisutjipto, Yogyakarta, pada 16 November 2024. Mahasiswa lainnya, Rindu Krisnagita, turut berpRead More…

Kunjungan Kerja Fakultas Ilmu Komputer dan Desain ke Kantor Cabang JATSC (Jakarta Air Traffic Service Center) Perum LPPNPI

Tangerang, 18 September 2024 – Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (UNSURYA) semakin memperkuat jejaring kerjasamanya di bidang pendidikan dan industri penerbangan. Hari ini, delegasi UNSURYA yang dipimpin oleh Dr. Yohannes Dewanto, Dekan Fakultas Ilmu Komputer dan Desain (FIKD), melakukan kunjungan kerja ke Kantor Cabang JATSC (Jakarta Air Traffic Service Center) Perum LPPNPI, Bandara InRead More…

Persiapan Re-Akreditasi, LP3M Unsurya Gelar Monitoring dan Evaluasi Program Studi Sistem Informasi

Dalam rangka persiapan re akreditasi, pada hari Senin tanggal 13 Mei 2024 dilaksanakan monitoring dan evaluasi terhadap kelengkapan dokumen di Prodi Sistem Informasi. Monitoring diselenggarakan oleh LP3M Unsurya. Dokumen yang perlu disiapkan oleh setiap prodi adalah SK mengajar, Jurnal perkuliahan semester, absen perkuliahan semester. KHS, KRS, RPS, bukti kegiatan suasana akademik. LP3M Unsurya meRead More…

PKM Prodi Sistem Informasi “Sosialisasi Pentingnya Cyber Security Untuk Meningkatkan Kesadaran Bahaya Kejahatan Siber di Era Digital”

Kegiatan ini dibuka langsung oleh Dekan Fakultas Ilmu Komputer Dan Desain, Dr. Yohannes Dewanto, S.T., M.T dan disambut hangat oleh Kepala Sekolah SMK Al Muhajirin, Yus Handayanto, S.Kom. PKM ini fokus pada edukasi pentingnya  Cyber Security bagi para siswa SMK, seiring dengan maraknya penggunaan internet dan teknologi di era digital. Dr. Yohannes Dewanto, S.T., M.T selaku Dekan Fakultas Ilmu Read More…

Kunjungan Kerja ke Radio Sonora Membuka Peluang Kerjasama dengan Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya)

Pada tanggal 6 Maret 2024, tim dari Fakultas Ilmu Komputer dan Desain (FIKD) Unsurya melakukan kunjungan kerja yang sangat produktif ke Radio Sonora, langkah awal yang menjanjikan untuk membangun kerjasama yang erat antara kedua entitas tersebut. Kunjungan tersebut bertujuan untuk mengeksplorasi peluang kerjasama yang saling menguntungkan antara Radio Sonora dan Unsurya. Diantara tujuan kerjasaRead More…

Membangun Kolaborasi dalam Pendidikan Minat Siswa SMA Negeri 2 Ambon Terhadap Program Pendidikan di Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya)

Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya) – Jumat, 16 Februari 2024 Pendidikan memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk masa depan suatu bangsa. Untuk itu, upaya kolaborasi antara lembaga pendidikan sangatlah vital dalam meningkatkan kualitas pembelajaran dan pemberdayaan siswa. Dalam konteks ini, Tim Unsurya mengunjungi SMA Negeri 2 Ambon dengan tujuan untuk mengenalkan progrRead More…

KEGIATAN MONITORING DAN EVALUASI (MONEV) PROGRAM BEASISWA YPMAK DI UNIVERSITAS DIRGANTARA MARSEKAL SURYADARMA

Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya), 17 Januari 2024 – TIM Monitoring Program Beasiswa Yayasan Pemberdayaan Masyarakat Amungme dan Kamoro (YPMAK) melaksanakan kegiatan Monev  di Kampus  A  Unsurya  pada Rabu, 17 Januari 2024.   Ketua Tim Monev,  ibu  Nur Ihfa Karupukaro  yang sehari-hari menjabat sebagai Wadir Program & Monev YPMAK,Read More…

Perayaan Dies Natalis Ke-36 Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma, Rektor Ajak Civitas Akademika Terus Semangat Berkarya

Universitas Dirgantara Marekal Suryadarma (Unsurya) – Dies Natalis ke-36 Unsurya ditutup dengan acara tumpengan, Senin (07/08/2023). Pada momen ini, civitas akademika diajak terus semangat berkarya untuk menciptakan Unsurya yang semakin maju dan berdaya saing. Acara Dies Natalis ini dihadiri langsung oleh Rektor Unsurya, Dr. Sungkono, SE., M.Si. didampingi oleh Wakil Rektor I Dr. Syamsunasir,Read More…

Membangun Harmoni, Unsurya menggelar Olahraga Bersama

Dalam rangka Dies Natalis ke-36 Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya) dan menjalin silaturahmi dan rasa kebersamaan Civitas Akademika, dilaksanakan olahraga bersama berupa jalan santai dan senam. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jumat, 4 Agustus 2023 di Kampus D Unsurya (Jl. Merpati, No.2, Lanud Halim Perdanakusuma). Acara ini dihadiri oleh Wakil Rektor II, Marsma TNI (Purn) Dr. Read More…

Memperluas Peluang Emas, Unsurya Kembali Melakukan Penjajakan 4 Persusahaan Jepang Lainnya

Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya), Jepang 25 Juli 2023 –  Unsurya selalu berusaha untuk melakukan kerjasama disemua bidang baik dalam maupun luar Negeri dan ada bukti konkrit dari kerjasama yang dilakukan. Salah satunya kerjasama dengan perusahaan di Jepang yang sudah dilakukan dan dari Unsurya sudah mengirimkan 7 mahasiswanya untuk bisa magang di Jepang. Sambil menyRead More…